Foto 70 Bayi Anaconda Dari Perut Induknya
Anaconda adalah sejenis ular yang berukuran raksasa dan tidak berbisa. Meski dalam Biologi diberi nama sama dengan golongan ular, namun Anaconda sebenarnya tidak segolongan dengan ular.
Seekor induk Anaconda (Sejenis Ular Raksasa) ditemukan oleh warga, diketahui belakangan Anaconda tersebut ternyata tengah mengandung, hingga akhirnya perut sang induk dibelah dan ditemukan lebih dari 70 ekor bayi Anaconda dari dalam perut induknya tersebut. Namun akhirnya sang induk ular raksasa Anaconda mati dengan perut terbelah.